Setting Access Point TP-Link untuk Hotspot Mikrotik
- Sebelum memulai untuk Seting Mikrotik terlebih dahulu kita perlu mengetahui langkah-langkah di bawah ini.
- Jalankan WInbox
- Tekan tombol kotak yang berada di samping kolom Connect To
- Kemudian Klik IP mikrotik yang akan anda setting
- kemudian masuk dalam menu winbox setelah itu klik new terminal, lalu tulis skripnya
- kemudian klik menu interface, lalu tekan 2 kali di ether1, dan muncul dialog dan kemudian ubah nama di interface ether1 menjadi hotspot dan kemudian klik APPLY lalu OK
- lalu klik IP > ADDRESS
- kemudian klik tombol + untuk membuat ip baru
- isikan 192.168.4.1/24 dibagian ADDRESS
- pastikan hotspot terpilih di bagian interface, setelah itu klik APPLY dan kemudian OK
- kemudian klik menu IP > HOTSPOT
- kemudian klik tombol HOTSPOT SETUP , selanjutnya langkah-langkahnya :
- pada pilihan HOTSPOT INTERFACE pilih hotspot
- alamat jaringan otomatis terisi di laptop atau komputer
- rentang ip yang akan diberikan USER bisa di ubah seperti yang di sediakan
- pada pilihan select certificate, lalu pilih none
- isi SMTP SERVER dengan ip server STMP atau berikan
- isian DNS SERVERS bisa di ubah atau ikuti saja sesuai yang sudah terdeteksi
- DNS NAME diisi dengan nama kalian masih-masing seperti : AGNES.EDU
- pengisian password untuk USER
- kemudian diisi dengan sesuai keinginan masing-masing seperti : name of local hotspot user ; admin , kemudian password for the user ; admin
- kemudian setting hotspot selesai
Tidak ada komentar:
Posting Komentar